7 Jenis Sayur yang Cocok untuk Dibuat Salad
Tahukah Anda, salah satu cara menyajikan sayuran yang akan memberikan komposisi terbaik dari sayur itu sendiri adalah dalam bentuk salad? Tapi, tak semua bisa cocok dijadikan bahan salad, hanya beberapa dan tentunya wajib dalam kondisi segar. Dari berbagai belahan dunia, banyak jenis salad yang dijadikan pelengkap menu makanan pagi, siang, maupun malam. Ada yang namanya…